1. Ciri berikut yang bukan merupakan ciri organisme kingdom Animalia adalah ....
A. eukaritoik
B. uniseluler maupun multiseluler
C. tidak memiliki dinding sel
D. dapat bergerak
E. heterotrof
2. Hewan yang merupakan hewan triploblastik
pseudoselomata adalah
....
A.
Platyhelmintes
B.
Nematoda
C.
Annelida
D.
Mollusca
E.
Echinodermata
3. Hewan yang memiliki bentuk tubuh
simetris radial adalah
....
A.
Hydra
B.
Siput
C.
udang
D.
kelabang
E.
cacing tanah
4. Seorang siswa menemukan suatu organisme
yang hidup di laut,melekat disuatu tempat,berwarna jingga,berbentuk seperti vas
bunga,dan memiliki lubang dipermukaan tubuhnya. organisme tersebut termasuk
kelompok
....
A. ganggang
B. porifera
C. cnidria
D. echinodermata
E. ubur-ubur
5. Pada porifera, air yang mengandung bahan
makanan masuk melalui
....
A. Spongosol
B. ostium
C. oskulum
D. pinakosit
E. mesofil
6. Koanosit (sel berleher) yang terdapat
pada lapisan tubuh porifera berfungsi untuk ....
A.
bernapas
B.
alat indra
C.
alat keseimbangan
D.
menyengat mangsa
E.
mencerna makanan
7. Siklus hidup Aurelia aurita secara berurutan adalah ....
A. zigot-gastrula-planula-skifistoma-blastula-efra-dewasa
B. dewasa-blastula-zigot-gastrula-skifostoma-planula-efira
C. zigot-skifistoma-efira-blastula-planula-gastrula-dewasa
D. zigot-blastula-gastrula-planula-skifistoma-efira-dewasa
E. skifistoma-efira-zigot-blastula-gastrula-planula-dewasa
8. Cacing pipih yang hidup bebas di alam
bebas adalah
....
A.
Planaria
B.
Fasiola hepatica
C.
Schistosoma mansoni
D.
Taenia solium
E.
Clonorchis sinensis
9. Daur hidup Fasiola hepatica secara berurutan adalah ....
A.
telur - mirasidium - sporokista - redia - sarkaria - metasekaria - cacing
dewasa
B.
telur - serkaria - metaserkaria - sporokista - mirasidum - redia - cacing
dewasa
C.
telur - mirasisdium - serkaria - metaserkaria - sporokista - redia -
cacing dewasa
D.
telur - serkaria - metaserkaria - mirasidium - sporokista - redia - cacing
dewasa
E.
telur - redia - serkaria - mirasidium - sporokista - metaserkaria - cacing
dewasa
10. Penyakit klonorkiasis pada manusia dapat
terjadi bila manusia
....
A.
memakan daging sapi setengah matang
B.
memakan ikan yang dimasak kurang matang yang mengandung metaserkaria
C.
mengkonsumsi sayuran mentah
D.
mengkonsumsi siput yang mengandung larva mirasidium
E.
tidak memakai alas kaki ditempat yang becek
11. Larva cacing tambang (Necator americanus) menginfeksi tubuh
manusia melalui
....
A.
makanan
B.
gigitan nyamuk
C.
pori-pori telapak kaki
D.
meminum air mentah
E.
luka yang terbuka
12. Cacing yang menyebabkan rasa gatal pada
dubur dimalam hari adalah ....
A.
Ascaris lumbricoides
B.
Wuchereria bancrofti
C.
Ancylostoma doubenale
D.
Enterobilus vermicularis
E.
Trichinella spiralis
13. Penderita pada gambar berikut disebabkan
oleh cacing
....
B. Wuchereria bancrofti
C. Tanea saginata
D. hirudo medicinalis
E. Ascaris lumbricoides
14. Cacing yang menyebabkan anemia pada
manusia adalah
....
A. Onchorcerca volvulus
B. Ascaris suilla
C. Oxyuris vermicularis
D. Dracunculus medinensis
E. Ancylostoma doudenale
15. Berdasarkan cirinya, cacing pada gambar
berikut ini termasuk
....
A.
Platyhelminthes
B.
Trematoda
C.
Nematoda
D.
Cestoda
E.
Annelida
16. Alat eksresi pada cacing tanah adalah ....
A. Sel Api
B. Nefridia
C. Ginjal
D. Klitelum
E. Kelenjer Hijau
17. Klitelum pada cacing tanah (Lumbricus terestris) berfungsi sebagai
alat ....
A.
Pernapasan
B.
Eksresi
C.
Fotoreseptor
D.
Gerak
E.
Reproduksi
18. Pernyataan yang benar tentang lintah
adalah ....
A.
Lintah hidup secara endoparasit di tubuh inang
B.
Lintah memiliki parapodia dan seta
C.
Lintah memiliki satu alat penghisap dibagian reseptor
D.
Lintah menghasilkan zat antikoagulan hirudin
E.
Terdapat induvidu jantan dan betina
19. Lapisan mutiara yang mengkilap pada
cangkang tiram Margaritifera adalah ....
A.
nakreas
B.
mantel
C.
prismatik
D.
epitel
E.
periostraku
20. Chepalophoda yang memiliki cangkang luar
adalah ....
A.
Sepia officinalis
B.
Loligo sp.
C.
Octopus sp.
D.
Nautilus pompilus
E.
Sepioteuthis
21. Pernyataan yang benar tentang Crustacea
adalah ....
A.
Tubuh terdiri atas kepala (sefal), dada (toraks) dan perut (abdomen)
B.
Crustacea bernapas dengan insang dan kulit
C.
Alat ekskresi kelenjar hijau
D.
Crustacea bersifat hemarfrodit dan fertilisasi terjadi secara eksternal.
E.
Crustacea memiliki karapas di dalam jaringan tubuhnya
22. Kaki capit besar pada decapoda disebut ....
A. gonopod
B. telson
C. uropod
D. keliped
E. pleopod
23. Laba-laba membuat sarang anyaman sutera
yang dihasilkan oleh organ ....
A. pedipalpus
B. spineret
C. kelisera
D. keliped
E. antenula
24. Kelompok insecta yang mengalami
metamorfosis sempurna adalah ....
A.
lalat, kupu-kupu, nyamuk
B.
jangkrik, kecoa, capung
C.
kupu-kupu, kumbang, belalang
D.
nyamuk, ngenagat, belalang
E.
kutu kepala, kutu buku, kutu busuk
25. Serangga pada gambar berikut ini
termasuk ordo
....
B.
Odonata
C.
Hymenoptera
D.
Lepidoptera
E.
Coleoptera
26. Serangga pada gambar berikut ini
termasuk ordo
....
B. Diptera
C. Hymenoptera
D. Lepidoptera
E. Coleoptera
27. Reproduksi aseksual bintang laut
berlangsung dengan cara
....
A. Fragmentasi
B. sobekan (dehiscence)
C. pertunasan
D. pembelahan fisi
E. strobilasi
28. Echinodermata pada gambar berikut ini termasuk kelas ....
B. Ophiuroidea
C. Echinoidea
D. Holothuroidea
E. Crinoidea
29. Berikut ini adalah ciri hewan.
1)
larva berenang bebas
2)
Tubuh dewasa berbentuk bulat
3)
mulut terletak dibagian oral
4)
Anus terletak dibagian aboral
5)
Daya regenerasi tinggi
6)
Fertilisasi terjadi secara internal
7)
Memiliki madreporit dan ampula
Yang merupakan ciri-ciri Crinoidea (lili laut) adalah ....
A.
1,2,5
B.
1,3,5
C.
2,3,4
D.
3,4,6
E.
4,5,7
30. Echinodermata yang berbentuk silindris,
tubuh tidak berduri, dan tidak memiliki lengan adalah ....
A.
Asteroidea
B.
Ophiuroidea
C.
Echinoidea
D.
Holothuroidea
E.
Crinoidea
31. Berikut ini ciri-ciri hewan Vertebrata
1)
tidak memiliki rahang
2)
rangka tersusun atas tulang keras
3)
Jantung terdiri atas dunia atrium dan satu ventrikel
4)
Poikiloterm
5)
Fertilisasi secara internal
6)
Tubuh berbentuk silindris panjang
7)
Kulit berlendir dan tidak bersisik
Ciri-ciri Agnata adalah ....
A. 1,2,3,4
B. 1,4,6,7
C. 2,3,4,7
D. 3,4,5,6
E. 4,5,6,7
32. Hewan pada gambar berikut ini termasuk ....
B.
Amphibia
C.
Aves
D.
Mamalia
E.
Agnatha
33. Ikan tidak berahang, ikan bertulang
rawan, dan ikan bertulang sejati memiliki kesamaan, yaitu ....
A. memiliki sirip yang berpasangan
B. kulit bersisik
C. fertilisasi secara eksternal
D. memiliki kloaka
E. jantung terdiri atas dua ruang
34. Pisces yang bersifat ovovivar adalah ....
A. hiu
(squalus)
B. mas koki (Carrasius)
C. tuna (Scomber)
D. bandeng (Chanos)
E. sidat (Anguilla)
35. Hewan pada gambar berikut ini termasuk ....
B. Amphibia
C. Reptilia
D. Aves
E. Mamalia
36. Alat kopulasi hiu jantan disebut ....
A. penis
B. kloaka
C. skrotum
D. hemipenis
E. klasper
37. Foramen panizzae terdapat pada jantung ....
A. salamander
B. ular
C. buaya
D. anjing laut
E. burung
38. Ciri-ciri yang tidak dimiliki oleh hewan
berikut ini adalah
....
A. memiliki karapas
B. memiliki plastron
C. memiliki kelopak
D. lidah lebar dan dapat ditonjolkan keluar
E. kepala dan leher dapat disembunyikan
39. Penyu merupakan hewan ovivar. Telur
dikeluarkan melalui
....
A. anus
B. uterus
C. kloaka
D. plastron
E. lubang urogenital
40. Burung yang dapat terbang adalah ....
A. Casuarius casuarius
B. Stuthio camelus
C. Apteryx autralis
D. Columba livia
E. Dromaius novaehollandiae
41. Sistem pencernaan Aves secara berurutan
yaitu ....
A. mulut - esofagus - tembolok - lambung
kelenjer - empedal - usus halus -usus besar - kloaka
B. mulut - esofagus - empedal - labung
kelenjer - tembolok - usus halus - usus besar - anus
C. mulut - tembolok - esofagus -
lambung kelenjer - empedal - usus halus
- usus besar - kloaka
D. mulut - esofagus - labung kelenjer -
tombolok - empedal - usus halus - usus besar - anus
E. mulut - esofagus - labung kelenjer -
tembolok - usus halus - empedal - usus besar - kloaka
42. Burung yang memiliki kaki, leher, dan
paruh berukuran panjang merupakan burung pemakan ....
A. biji-bijian
B. buah-buahan
C. madu
D. daging
E. ikan
43. Berikut ini ciri-ciri vertebrata.
1)
Terdapat diafragma antara rongga dada dengan rongga perut
2)
memiliki kloaka
3)
jantung terdiri atas empat ruangan
4)
memiliki vesikula urinaria (kandung kemih)
5)
peredaran darah tunggal
Yang merupakan ciri-ciri dari mamalia
adalah ....
A. 1,2,3
B. 2,3,4
C. 1,3,4
D. 1,3,5
E. 3,4,5
44. Hewan berikut termasuk dalam ordo ....
B.
Probosca
C.
Artiodactyla
D.
Primata
E.
Marsupialia
45. Hewan yang dapat dimanfaatkan untuk
kepentingan tes kehamilan adalah ....
A. katak (Duttaphtynus melanocticus)
B. penyu kolam (Emys orbicularis)
C. bunglon (Chamaeleo lambertoni)
D. tokek (Gekko gecko)
E. Ikan salmon (Oncorhynchus sp.)
46. Sistem perncernaan Amphibia secara
berurutan yaitu
....
A. mulut - esofagus - lambung - usus - anus
B. mulut - lambung - usus - anus - anus -
kloaka
C. mulut - esofagus - faring - usus - anus
D. mulut - faring - esofasgus - lambung -
usus - rektum - kloaka
E. mulut - laring - esofagus - lambung -
usus - rektum - anus
47. Kotoran Mamalia yang dapat dimanfaaatkan
untuk campuran pembuatan parfum yaitu ....
A. hiraks (heterohyrax)
B. aye-aye (Daubentonia madagascari-ensis)
C. kubung melayu (Cynochepalus variegatus)
D. Lemur cerpedai (Lepilemur mustelinus)
E. wau-wau (Hylobates)
48. Unta, kerbau, kambing, dan jerapah
dikelompokan dalam ordo yang sama karena ....
A. merupakan pemakan tumbuhan
B. berkuku ganjil
C. berkuku genap
D. menyusui
E. memiliki diastema
49. Alat kopulasi ular jantan berupa ....
A. hemipenis
B. skroktum
C. klasper
D. testis
E. penis
50. Primata memiliki ciri utama yaitu ....
A. rongga mata besar dan menghadap ke depan
B. tubuh ditutupi oleh rambut
C. memiliki celah gigi (diastema)
D. omnivor
E. kaki berjari lima
Kunci Jawaban Klik di Sini