Soal-soal UN IPA SMP Besaran dan Satuan
Dibawah ini adalah kumpuluna soal-soal mohon diberi masukan dan bimbingan. Kritik dan Saran sangat dibutuhkan ...
1. Perhatikan Tabel Berikut!
NO
|
Besaran
|
Satuan
|
1
|
Volume
|
m3
|
2
|
Kuat Arus
Listrik
|
Ampere
|
3
|
Intensitas
Cahya
|
Kandela
|
4
|
Tegangan
Listrik
|
Volt
|
5
|
Tekanan
|
N/m2
|
Berdasarkan tabel di atas yang
termasuk kelompok besaran turunan dan satuannya dalam Sistem Internasional
ditunjukan oleh nomor …. (Soal UN Tahun 2014-2015 Paket 1,2,3,4)
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 4 dan 5
C. 2, 3 dan 4
D. 3, 4 dan 5
2. Seorang peserta didik melakukan
pengukuran dengan alat dan hasil seperti gambar
Agar neraca dalam keadaan
seimbang yang harus dilakukan adalah …. (Soal UCUN paket A 2015-2016)
A. Beban P di tambah 250 gram
B. Beban P di tambah 150 gram
C. Anak timbangan 100 gram
diturunkan
D. Anak timbangan 150 gram
diturunkan
3. Perhatikan tabel berikut ini!
NO
|
Besaran
|
Satuan
|
1
|
Massa
|
Gram
|
2
|
Massa Jenis
|
Kg/m3
|
3
|
Panjang
|
M
|
4
|
Luas
|
m2
|
5
|
Tegangan Listrik
|
Volt
|
Berdasarkan tabel tersebut,
yang termasuk kelompok besaran turunan dengan satuan dalam Satuan Internasional
(SI) adalah nomor …. (Soal UN Tahun 2012-2013)
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 5
C. 2, 4 dan 5
D. 3, 4 dan 5
4. Seorang peserta didik melakukan
pengukuran dengan alat dan hasil seperti gambar!
Agar neraca dalam keadaan
seimbang, yang harus dilakukan adalah …. (UCUN paket A 2015- 2016)
A. Beban M ditambah 100 gram dan
anak timbangan 100 gram diturunkan
B. Beban M dikurangi 200 gram dan
anak timbangan 100 gram dinaikan
C. Anak timbangan 100 gram
diturunkan, diganti anak timbangan 250 gram
D. Anak timbangan 100 gram
diturunkan, diganti anak timbangan 200 gram
5. Perhatikan gambar!
Supaya neraca menjadi seimbang,
piringan disebelah kanan ditambahkan anak timbangan yang massanya … (Soal UN
Paket 1 2013-2014)
A. 300 gram
B. 450 gram
C. 500 gram
D. 550 gram
1. Soal UN Materi Besaran dan Satuan
Download dan Kunci Jawaban Download